Kopertais Wilayah VIII Sulawesi Maluku dan Papua beberapa saat lalu melaksanakan Kegiatan Pemeriksaan Bersama BKD Semester Ganjil Dosen Tersertifikasi Tahun Anggaran 2024 via e-BKD Kopertais WIlayah VIII. Kegiatan ini dilaksanakan pada:
Tanggal : 15 Maret 2024
Tempat : Aula Kopertais Wilayah VIII
Kegiatan Pemeriksaan BKD ini dilaksanakan dalam rangka meningkatkan kualitas pelaksanaan Tridharma Perguruan Tinggi, Profesionalisme dan Kinerja Dosen Tersertifikasi PTAIS di lingkup Kopertais Wilayah VIII. Dihadiri oleh 32 Asesor BKD yang dimana proses pemeriksaan BKD Kopertais Wilayah VIII dilaksanakan secara online melalui Aplikasi e-BKD Kopertais VIII (https://e-bkd.kopertais8.or.id/)
Pranala Informasi dan Prosedur